Diberdayakan oleh Blogger.

Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH)



Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) adalah perguruan tinggi negeri di Tanjungpinang, Propinsi Kepulauan Riau, yang berdiri pada tanggal 1 Agustus 2007. Universitas ini merupakan gabungan dari 2 perguruan tinggi swasta, yaitu Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Stisipol) Raja Haji Fisabilillah Tanjungpinang dan Politeknik Negeri Batam. UMRAH berlokasi di sebuah kampus baru di Pulau Dompak, dengan rektor pertamanya adalah Prof. DR. Maswardi M. Amin, MPd. Universitas ini merupakan perguruan tinggi negeri termuda di Indonesia dan baru menerima penerimaan mahasiswa baru lewat jalur SNMPTN pada tahun 2012. 

Berikut daftar Program study (jurusan) dan jumlah peminatnya :


Nama PTN : UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI
Kelompok : SAINTEK

Kode
Nama
Daya Tampung 2013
Peminat 2012
221012
TEKNIK ELEKTRO
21
30
221026
TEKNIK INFORMATIKA
21
69
221034
ILMU KELAUTAN
21
71
221042
MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN
21
45
Nama PTN : UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI
Kelompok : SOSHUM

Kode
Nama
Daya Tampung 2013
Peminat 2012
222014
PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA
27
76
222022
AKUNTANSI
54
117
222036
ILMU ADMINISTRASI NEGARA
41
90
222044
ILMU PEMERINTAHAN
41
109
222052
SOSIOLOGI
27
59


0 komentar:

Posting Komentar